Webinar update – Hai teman-teman, belum ada rencana di Weekend minggu ini? Yuk ikuti Webinar Asperio bertema “Langkah Awal Belajar Robotika Pada Era Industri 4.0″ yang akan dibawakan oleh Engineering Division Head, Haekal Maulana!
Kepala Engineering yang akrab disapa sebagai mas Haekal memiliki pengalaman lebih dari 7 tahun dalam bidang implementasi industri 4.0 dari aspek lapangan maupun software dan telah memimpin timnya untuk proyek-proyek seperti Artificial Intelligence Visual Inspection, Goods-to-Man Picking Robotics, dan pengembangan software Warehouse Management System.

Jadwal dan informasinya lengkapnya sebagai berikut :
Hari : Sabtu, 19 September 2020
Jam : 09.00 – 11.00 WIB
Link Pendaftaran : http://bit.ly/asperio-robotics
Note: Webinar bersifat Pre-recorded dan tidak ada sertifikat yang dibagikan
Yuk kita belajar lagi bersama Asperio!
Sebarkan informasi ini agar yang lain juga mendapatkan update terkini tentang teknologi ya
Asperio – Technologies in Small Steps